Cara Melakukan Copy-Paste File Word yang Diproteksi

Tentunya buat kalian yang sering berselancar diinternet untuk mencari tugas pasti akan sering menemukan file word atau PDF yang diproteksi. Apalagi kalo refrensi yang kita dapatkan sangat sedikit dan hanya itu yang tersedia, pasti membuat kita frustasi dan kecewa.


Disini saya akan membagikan cara mengcopy-paste file word yang diproteksi. Saya dapatkan dari sebuah blog di internet. Brikut ini cara ampuh mengatasi hal ini.
Langkah pertama;

1.    Buka file word yang diproteksi tadi. Lakukan Save-As. Pada Save As Type, simpan document dengan type Web Page, atau XML Document. Setelah di Save As maka tutup document tersebut.

Melakuan Save dengan Tipe Dokumen "Web Page" atau "XML"
2.    Kemudian buka file tadi melalui progam Notepad atau Klik kanan – Open With – Notepad

3.    File terbuka, maka cari kata “Protection”, biar mudah dalam mencari kata tersebut tekan kibor CTRL+F, masukan kata tadi tinggal di “ENTER” aja.
Search: Protection


4.    Setelah ketemua, maka hapus kalimat ini



5.    Setelah dihapus, lakukan SAVE. Setelah itu anda dapat membuka file tadi melalui MS Word, anda anda sudah dapat melakukan Copy-Paste sepuasnya.

Catatan: agar lebih memudahkan pengeditan, ubahlah tampilan lembar kerja Ms. Word Anda menjadi Print Layout View.




Sumber: http://klik-sekali.blogspot.com/

0 Comments